Kamis, 14 Maret 2013

HAMPA



Hampa, mungkin itu yang kurasakan sekarang. Aku begitu merindukanmu tapi jika aku mengingatmu, aku hanya merasakan kepedihan yang mendalam. Andai aku bisa memusnahkan rasa ini. Kadang aku berpikir, apakah kamu merasakan yang ku rasa, tapi setiap kali aku memikirkannya, aku merasa aku orang yang benar-benar bodoh sehingga terlalu mengharapkanmu. Padahal aku tahu kamu tak pernah mencintaiku seperti kamu mencintainya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

TERIMA KASIH ATAS KOMENTARNYA :)