Kamis, 10 Januari 2013

10.01.13



Kesusahan hari ini biarlah untuk hari ini dan berakhir hari ini. Kesusahan hari ini bukan untuk hari esok karena hari esok mempunyai kesusahannya sendiri. Hari ini adalah masa lalu dan hari esok adalah masa depan. Jangan melakukan pekerjaan sia-sia dengan berpikir "apa yang terjadi besok?" karena tak seorang pun yang dapat menghitung dan mengira apa yang terjadi.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

TERIMA KASIH ATAS KOMENTARNYA :)